Penulis : Nurfadila Dalam acara Muhasabah Akhir Tahun 2024 dan Pematang Jering Bersholawat, Jum’at (27/12/2024) di Dusun lV Desa Pematang Jering, Kec. Sei Suka, Kab.Batubara. Al-Habib Ahmad Bin Idrus Al-Madihij dari Kota Palembang. Beliau merupakan Pimpinan Pondok Pesantren Darus Sholihin, Binjai. Beliau menyampaikan apa saja yang perlu kita muhasabah atau introspeksi diri atau evaluasi diri […]