Aceh Utara – Desa Serbajaman SB dan desa Tanjong Mesjid, dua desa yang tergolong tertinggal di Kecamatan Tanah Luas, Aceh Utara, kini menjadi sorotan karena kehadiran PT PGE (Pema Global Energi) melalui mitra kerjanya PT Petroflexx Prima Daya. Penggalian yang dilakukan di depan rumah warga telah membuat aktivitas sehari-hari masyarakat terganggu, bahkan mengancam akses masyarakat […]
Aceh Utara – Pengelolaan Badan Usaha Milik Gampong (BUMG) Desa Kilometer VI, Kecamatan Simpang Kramat, Aceh Utara diduga tak beres terkesan tidak transparansi dan terindikasi penyelewengan. Menurut sumber media ini (Tuha Peuet), tahun 2021 diplot dari dari anggaran Dana Desa ke BUMG, 85.000.000,- (Delapan Puluh Lima Juta Rupiah), dibelikan lahan kosong untuk dibagi bagikan ke […]
Aceh Utara – Berdasarkan surat dari Tuha Peuet Gampong Pulo U, Kecamatan Tanah Luas, Kabupaten Aceh Utara, meminta kepada Bupati Aceh Utara C/q Camat Kecamatan Setempat untuk memberhentikan Sementara Afifuddin sebagai Geuchik. 1. Tertulis disurat bernomor 08/10/VIII/2025, sehubungan dengan surat peringatan dari Tuha Peuet kepada Geuchik Gampong Pulo U, no.003/10/VI/2025 tanggal 28 Juni 2025, Surat […]
Aceh Utara – Pengelolaan Badan Usaha Milik Gampong (BUMG) Usaha Baru Kilometer VI, Kecamatan Simpang Kramat, Aceh Utara diduga Tidak Beres berbau korupsi, terkesan tidak transparan. Informasi dari sumber media ini (Tuha Peuet) Gampong Kilometer VI, masalah tersebut sudah pernah dilaporkan ke pihak Inspektorat Aceh Utara, namun tanggapan dari pihak inspketorat menurutnya sedikit membuat kami […]
Tragedi Simpang KKA adalah satu dari sekian luka dalam sejarah panjang konflik Aceh. Pengakuan negara atas pelanggaran HAM berat belum cukup tanpa keadilan substantif dan pemulihan menyeluruh. Peringatan 15 hari damai 15 Agustus 2025, seharusnya menjadi panggung untuk menyuarakan mereka yang selama ini dilupakan. Aceh Utara – Damai telah dua dekade bersemi di Aceh. […]